Write For Us

Mantap! Pertama Kali Tampil, Hesta Rebut 3 Medali di Asia

E-Commerce Solutions SEO Solutions Marketing Solutions
79 Views
Published
Pembalap muda Hesta atau nama lengkapnya Angga Dwi Wahyu Prahesta tampil luar biasa saat mengikuti Kejuaraan Balap Sepeda Asian Track Championship 2019 di Jakarta International Velodrome Rawamangun.
Hesta yang tampil untuk pertama kalinya di ajang balapan nomor Track di Kejuaraan Asia, membuat sensasi dengan merebut 3 medali dari 4 kali tampil.
Pembalap kelahiran Lumajang tersebut meraih juara atau merebut satu medali emas pada nomor Scratch Man Junior. Pembalap Timnas Indonesia ini kembali naik panggung setelah meraih medali perunggu nomor Poin Race dan terakhir mendapatkan medali perak nomor Omnium.
Wah baru sekali turun di Kejuaraan Asia, Hesta sudah meraih 3 medali dan 3 kali naik podium, luar biasa !!!! Ayo Hesta Kamu Bisa !!!!
SportOne hadir buat kalian pencinta olahraga, membahas fakta unik, sejarah, sesuatu yang menarik dan informatif.
Dilengkapi dengan diskusi bersama narasumber olahraga serta analisa terbaik untuk referensi kalian para pecinta dunia olahraga!
Terima Kasih banyak yang udah selalu nonton dan support kita!!
Jangan lupa buat Subscribe! Like dan Share ya!
Salam SportOne!!
Category
Sukan - Sports
Sign in or sign up to post comments.
Be the first to comment